52 Ribu Massa Pendukung Arak Kampanye Akbar Nomor 2, Paslon Paris - Islam Dipastikan Menang di Pilkada Jeneponto

    52 Ribu Massa Pendukung Arak Kampanye Akbar Nomor 2, Paslon Paris - Islam Dipastikan Menang di Pilkada Jeneponto
    Sekitar 52 ribu simpatisan dan massa pendukung PASMI DI HATI hadir mengiri kampanye Akbar di lapangan Parang Passamaturukang, Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan (Sulsel) Senin, (18/11/2024).

    JENEPONTO, SUL-SEL - Sekitar 52 ribu simpatisan dan massa pendukung PASMI DI HATI hadir mengiringi kampanye akbar di lapangan Parang Passamaturukang, Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan (Sulsel) Senin, (18/11/2024). 

    Hal ini telihat, setelah para simpatisan dan pendukung nomor 2 PASMI tumpah ruah bagaikan bak lautan manusia di lokasi kampanye akbar.

    Massa dukungan pasangan calon bupati dan wakil bupati Jeneponto, Paris Yasir dan Islam Iskandar tak terbendung dan tidak menyisahkan ruang di Lapangan Parang Passamaturukang. Bahkan, masih banyak simpatisan dan para pendukung PASMI DI HATI tidak sampai ke pusat kampanye akbar akibat semua akses jalan se-Kabupaten Jeneponto lumpuh total.

    Seperti simpatisan dari Kecamatan Tamalatea dan Kecamatan Bontoramba menuju satu arah ke pusat lokasi kampanye. Begitupun, massa pendukung PASMI dari arah Kecamatan Binamu, Turatea, Kelara, Rumbia, Batang, Tarowang dan Arungkeke tidak terputus sampai ke titik lokasi kampanye.

    Melihat, antusiasme masyarakat Jeneponto yang tak terbendung ini, paslon Bupati Paris dan Islam dipastikan menang di Pilkada Jeneponto periode 2024-2029.

    Diperkirakan puluhan ribu massa dukungan PASMI DI HATI tersebut hadir dalam kampanye akbar dengan suka rela sebagai bentuk dukungan terhadap paslon Bupati Jeneponto Paris dan Islam.

    Eks wakil Bupati Jeneponto berpasangan Eks Ketua Komisi I DPRD Jeneponto ini bakal mengukir sejarah baru di Butta Turatea. "Insya Allah, kami yakin dan tetap optimis menang tanggal 27 November. Dan kemenangan ini adala kemenangan kita semua, " ucap Paris penuh yakin.

    "Dengan ucapan Bismillah serta do'a dan dukungan ta semua karaeng, sarebattangku, bijangku. Kami yakin pilkada Jeneponto tahun 2024 ini akan menjadi kemengan kita semua, " tutup paris dalam orasi politiknya diaamini dan disambut yel-yel 2 menang menang. (*)

    Muh. Andhi Syam

    Muh. Andhi Syam

    Artikel Sebelumnya

    Kampanye Akbar Nomor 2 PASMI DI HATI Lumpuhkan...

    Artikel Berikutnya

    Hasil Survey LMI November 2024, PASMI Paris...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hendri Kampai: Kualitas tulisanmu adalah kualitas dirimu
    Hasil Survey LMI November 2024, PASMI Paris - Islam Unggul di Pilkada Jeneponto
    Hendri Kampai: Buat Mobil Listrik Itu Jauh Lebih Mudah, Indonesia Pasti Bisa!
    Hendri Kampai: Indonesia Emas, Janji Manis di Bibir, Duri di Jalan Pendidikan
    Memprihatinkan, SDN 4 Tamalatea Jeneponto Bertahun-tahun Rusak Parah Tak Kunjung dapat Perhatian
    Makin Dicintai Rakyat, Permintaan Baliho Dukungan Paslon Bupati Jeneponto Paris - Islam Terus Bertambah
    KPU Jeneponto Gelar Debat Publik Pertama di Hotel Four Ponit Makassar, 4 Paslon Cabup dan Cawabup Tampil Memukau
    Lagi, Baliho Pasangan Calon Bupati Jeneponto 'PASMI' Dirusak OTK, Paris Yasir: Jangan Mudah Terprovokasi
    Hasil Survey LMI November 2024, PASMI Paris - Islam Unggul di Pilkada Jeneponto
    Debat Kandidat di Makassar, Paslon Bupati Paris-Islam Menakjubkan saat Sampaikan Closing Statemen
    Makin Dicintai Rakyat, Permintaan Baliho Dukungan Paslon Bupati Jeneponto Paris - Islam Terus Bertambah
    Hasil Survey LMI November 2024, PASMI Paris - Islam Unggul di Pilkada Jeneponto
    KPU Jeneponto Gelar Debat Publik Pertama di Hotel Four Ponit Makassar, 4 Paslon Cabup dan Cawabup Tampil Memukau
    Lagi, Baliho Pasangan Calon Bupati Jeneponto 'PASMI' Dirusak OTK, Paris Yasir: Jangan Mudah Terprovokasi
    KPU Jeneponto Jalin Koordinasi dengan PN Makassar Terkait Syarat Pembuatan Suket Pailit dan Utang Piutang Paslon
    Debat Publik Kedua di Makassar, Paslon Bupati Jeneponto Paris dan Islam Tampil Totalitas Paparkan Visi - Misi
    KPU Jeneponto Gelar Debat Publik Pertama di Hotel Four Ponit Makassar, 4 Paslon Cabup dan Cawabup Tampil Memukau
    Proses Sortir dan Pelipatan Surat Suara Pilgub Selesai, KPU Jeneponto Temukan 15 Lembar Surat Suara Rusak
    LBH Suara Panrita Keadilan Dukung LSM Gempa Indonesia Bongkar Penimbunan BBM Bersubsidi di SPBU Tarowang Jeneponto

    Ikuti Kami